Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) 2021
Diawal tahun 2021 ini, PT. BPR Trihasta Prasodjo telah menyelenggarakan RUPS (Rapat Umum Pemegang Saham) pada tanggal 20 Februari 2021 di Canthing Londo Kitchen, Laweyan, Surakarta dengan mengundang seluruh Pemegang Saham. Materi dan agenda (beserta penjelasan dan keputusan atas setiap agenda) yang dibahas pada RUPS tahun ini telah diketahui dan disetujui oleh seluruh peserta termasuk […]
Continue Reading