BERITA UMUM

  • Mengatur Keuangan dengan Menggunakan Rumus 40-30-20-10 Berikut adalah cara untuk mengatur keuangan dengan rumus 40%,30%,20%,10%.   Mengatur keuangan dengan bijak merupakan kunci utama untuk mencapai stabilitas finansial jangka panjang. Salah satu metode yang terbukti efektif adalah menggunakan rumus 40-30-20-10. Bagaimana rumus ini dapat membantu Anda mengelola pengeluaran, menyisihkan tabungan, mengelola utang, dan berinvestasi dengan cerdas. Dengan menerapkan rumus ini, Anda dapat […]
  • 3 Modus Penipuan baru yang di temukan OJK dan cara mengatasi nya Berikut 3 Modus penipuan baru dan cara mengantisipasi nya Era sekarang, banyak pekerjaan paruh waktu tersedia secara online.Namun, sayangnya, ada juga orang-orang yang memanfaatkan kesempatan ini. janji kerja paruh waktu melalui sistem online, yang ternyata hanyalah modus untuk melakukan penipuan, adalah salah satu kasus penipuan yang paling umum.Selain itu, ada juga penipuan yang terkait dengan trading […]
  • Alur Pengajuan Pinjaman Kredit Di Bank Begini Alur Proses Dalam Peminjaman Kredit Di Bank Bagi banyak orang, pinjaman kredit dari bank sering menjadi solusi yang diperlukan untuk mencapai tujuan keuangan mereka, seperti membeli rumah, memulai bisnis, atau membiayai pendidikan.Bank telah menjadi mitra finansial yang terpercaya bagi individu dan perusahaan selama bertahun-tahun. Namun, proses pengajuan kredit di bank seringkali dianggap rumit dan […]
  • Hari Ulang tahun BPR/BPRS Kenapa Bank Perkreditan Rakyat di Ganti Bank Perekonomian Rakyat Sektor perbankan terus berubah untuk memenuhi tuntutan masyarakat di tengah perkembangan ekonomi dan keuangan. Penggantian nama dari Bank Perkreditan Rakyat (BPR) menjadi Bank Perekonomian Rakyat adalah salah satu perubahan terbaru dalam industri perbankan. Perubahan ini menunjukkan komitmen perbankan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi rakyat dan meningkatkan inklusi […]
  • Penurunan Suku Bunga LPS Tingkat suku bunga turun secara signifikan, dan diperkirakan akan terus terus berlanjut pada beberapa bulan kedepan. Hal ini merupakan respon atas penurunan suku bunga acuan BO yang tururn sebesar 125 basis poin (bps) sepanjang tahun 2020 serta penurunan sebesar 25 bps pada bulan Februari tahun 2021 kemarin. Hal ini semakin ditegaskan oleh Gubernur bank Indonesia […]
  • Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) 2021 Diawal tahun 2021 ini, PT. BPR Trihasta Prasodjo telah menyelenggarakan RUPS  (Rapat Umum Pemegang Saham) pada tanggal 20 Februari 2021 di Canthing Londo Kitchen, Laweyan, Surakarta dengan mengundang seluruh Pemegang Saham. Materi dan agenda (beserta penjelasan dan keputusan atas setiap agenda) yang dibahas pada RUPS tahun ini telah diketahui dan disetujui oleh seluruh peserta termasuk […]
  • Vaksinasi COVID-19 sudah mulai di Indonesia, ini fakta-faktanya..   Ilustrasi Vaksin (Freepik)   Karanganyar – Seperti yang sudah kita ketahui sebelumnya, pada hari Rabu tanggal 13 Januari 2021 Presiden Joko Widodo menjadi orang pertama yang menerima vaksin Covid-19 produksi Sinovak. Hal ini segaligus menjadi pembuktian serta bentuk tanggungjawab beliau jika ada yang masih ragu terhadap Jenis Vaksin ini. Vaksin Sinovak telah mendapatkan ijin […]
  • Perubahan Bea Materai per 1 Januari 2021 Sesuai peraturan Undang-Undang (UU) No 10 Tahun 2020, Tentang tarif bea materai. Pemerintah telah menyetujui usulan untuk menaikkan tarif bea materai dengan nominal tunggal. Tarif bea materai yang sebelumnya terdiri dari materai Rp 3.000 dan Rp 6.000, pada tahun 2021 ini akan berlaku tunggal menjadi materai Rp 10.000. UU No 10 Tahun 2020 sendiri sudah […]
  • Tips dan Fakta Pilkada ditengah Pandemi   PILKADA DITENGAH PANDEMI Berikut Fakta-Fakta dan Tips nya Tanggal 09 Desember menjadi hari libur Nasional untuk Pilkada 2020. Dalam rangka mendukung terlaksananya Pilkada yang aman dan tertip, Kami PT BPR Trihasta Prasodjo juga memberikan kesempatan kepada para karyawan karyawati untuk melaksanakan Hak Pilihnya di daerah masing-masing sesuai anjuran pemerintah. Seperti yang kita ketahui sebelumnya […]
  • Perubahan Bea Materai 3.000 dan 6.000 menjadi Materai 10.000 Mulai tanggal 1 Januari 2021, nominal pada materai yang biasanya kita kenal dengan materai 6.000 akan berubah menjadi 10.000 (Sepuluh Ribu). Pemerintah melalui Kementerian Keuangan (Kemenkeu) kembali merubah tarif bea meterai dari Rp. 3.000 dan Rp. 6.000 yang selama ini berlaku menjadi Rp10.000. Rancangan Undang-Undang (RUU) Bea materai yang diusulkan pemerintah ke DPR untuk disahkan […]